Sabtu, 26 April 2014

Dampak positif perkembangan menjadi mahasiswa

Dampak positif perkembangan menjadi mahasiswa , antara lain : 1.Merasa lebih dewasa dibandingkan pada waktu masih duduk di bangku SMA, sehingga terjadi koreksi-koreksi perilaku yang dianggap lebih pantas ditampilkan 2.Mempunyai kesempatan dan waktu untuk mengeksplorasi nilai-nilai yang baru dikenal dan gaya hidup yang berbeda dengan yang pernah diketahuinya. 3.Menikmati kemandirian yang lebih luas dari pengawasan orang tua dan berusaha untuk bertanggung jawab. 4.Tertantang secara intelektual oleh tugas-tugas akademik

0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More